Mencetak Generasi yang Berakhlak
Membentuk insan cerdas, terampil, dan berakhlakul karimah melalui pendidikan berkualitas.
Selengkapnya →Membentuk insan cerdas, terampil, dan berakhlakul karimah melalui pendidikan berkualitas.
Selengkapnya →Mengenal Lebih Dekat MTsN 7 Aceh Tengah
MTsN 7 Aceh Tengah adalah eks MTsN Jagong merupakan Lembaga Pendidikan Dasar Menengah yang yang berciri khas keagamaan di bawah naungan Kementerian Agama berdiri sejak tahun 1989 dengan nama MTsS Al Ma'arif Jagong. Diresmikan menjadi status Negeri pada tahun 2009. Sejak Februari 2017 berubah nama menjadi MTsN 7 Aceh Tengah berdasarkan Surat Edaran Dirjen Kemenag No: 158/Dj.I/PP.00.11/01/2017. Dari masa didirikan, MTsN 7 Aceh Tengah sudah dipimpin oleh empat kepala madrasah. Kepemimpinan awal dijabat oleh Taufikurrahman, kemudian beralih kepada Ahmad Dardiri, S.Pd. Selanjutnya dipimpin oleh Budi Darmawan, M.Pd. Saat ini MTsN 7 Aceh Tengah dipimpin oleh Ramadhan, S.Ag., M.Pd
Kami berkomitmen untuk memberikan pendidikan terbaik yang seimbang antara ilmu pengetahuan, teknologi, dan nilai-nilai keislaman.
Program intensif tahsin dan menghafal Al-Qur'an untuk mencetak generasi Qur'ani.
Mengembangkan potensi siswa di bidang sains melalui olimpiade, penampilan seni dan budaya, serta pengenalan teknologi berbasis AI.
Pembinaan karakter Islami melalui kegiatan keagamaan rutin, ekstrakurikuler, dan teladan dari para pendidik.
Kata-kata penuh hikmah dari para tokoh sebagai motivasi dan panduan.
"Alhamdulillah, berkat kerja sama dan dedikasi seluruh warga madrasah, MTsN 7 Aceh Tengah terus mengalami perkembangan signifikan dalam berbagai bidang. Peningkatan kualitas pendidikan, prestasi peserta didik, serta penguatan karakter Islami menjadi fokus utama kami dalam mewujudkan madrasah yang unggul, berintegritas, dan berdaya saing."
"Kebodohan adalah musuh utama"
Heri Safrijal, S.H Waka Sarpras
"Menjadi cerdas dan berkarakter adalah tujuan utama sebuah pendidikan."
Nurhijriati, S.Pd.I Waka Kesiswaan
"Mendidik pikiran tanpa mendidik hati bukanlah pendidikan sama sekali."
Istiqamah, S.Pd.I Waka Kurikulum
"Tanpa pengetahuan, tindakan tidak berguna dan pengetahuan tanpa tindakan adalah sia-sia."
Darmawansyah, M.Pd Kepala Tata UsahaIkuti terus informasi, prestasi, dan berbagai kegiatan menarik yang diselenggarakan di lingkungan madrasah kami.
Lihat lebih dekat kegiatan, fasilitas, dan semangat di madrasah kami.
Momen-momen berharga dari berbagai aktivitas siswa dan siswi MTsN 7 Aceh Tengah yang penuh inspirasi.